Majalah Ilmiah UNIKOM
Vol.9, No. 1
81
H a l a m a n
TEKNOLOGI 100 GIGABIT ETHERNET
GALIH HERMAWAN
Program Studi Teknik Informatika
Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Teknologi di bidang jaringan komputer saat ini yaitu 100 gigabit
ethernet, sudah memungkinkan melakukan pentransferan data hingga men-
capai 100 Gb/s. Pengguna dari sebuah komputer dapat mengirim data ke
pengguna di komputer lain dengan kemampuan 12,5 Giga Byte per detik, atau
mampu mengunduh data seukuran DVD (4,4 GB) dalam waktu kurang lebih 0,3
detik saja. Teknologi yang dikembangkan oleh IEEE P802.3ba 40 Gb/s and 100
Gb/s Ethernet Task Force ini sudah diratifikasi dan dikeluarkan standar peng-
gunaannya pada tahun 2010. Dalam makalah ini akan disajikan ikhtisar, ar-
sitektur, dan komponen-komponen yang terlibat dalam penggunaan teknologi
100 gigabit ethernet.
Kata kunci: jaringan komputer, 100 gigabit ethernet
Teknologi 100 Gigabit Ethernet atau
100GbE merupakan standar ethernet yang
dikembangkan oleh IEEE P802.3ba
Ethernet Task Force
lan November 2007 dan disahkan pada
bulan Juni 2010. Standar ini mendukung
frame-frame
cepatan 100 gigabit per detik. Dimana
teknologi sebelumnya hanya mendukung
sampai kecepatan 10 gigabit per detik.
Gambar 1
Kartu 100 Gigabit Ethernet jenis 100GBASE
-SR10 menggunakan optik paralel [1]
Pekerjaan dalam proyek ini pada
Higher
Speed Study Group
Ethernet Task Force
pada tanggal 5 Desember 2007 dengan
tugas berikut:
Tujuan dari proyek ini adalah memper-
luas protokol 802.3 untuk dapat ber-
operasi pada kecepatan 40Gb/s dan
100Gb/s agar dapat menyediakan pe-
bandwidth
sekaligus mengelola kompatibilitas se-
cara maksimal dengan perangkat antar-
muka berbasis 802.3, yang sebelumnya
telah berada di penelitian dan pengem-
bangan, dan prinsip-prinsip pengelolaan
dan operasi jaringan. Proyek ini juga
untuk menyediakan interkoneksi antar
perangkat yang sesuai dengan kebutu-
han jarak dari aplikasi-aplikasi yang ber-
kaitan.
bidang
REKAYASA